Saya Ketua Umum SBSI mengetuk hati Saudara, bantulah kawan – kawan kita korban gempa-tsunami.

Salam Solidaritas

Data BNPB  8 Oktober pukul 13:00: jumlah orang meninggal: 1.948 (Kota Palu: 1.539, Dongala: 171, Parigi Moutong: 15, Pasangkayu, Sulbar: 1 orang, Sigi: 222). Korban luka: 10,679 orang. Korban hilang: 835. Pengungsi: 74.000 di 147 titik (Kota Palu: 38.621, Sigi: 15.600; Donggala: 20.223). Rumah rusak: 65.733, sekolah rusak: 2.736.

SBSI mempunyai pengurus korwil, DPC, PK-PK dan anggota di Palu, Donggala, Sigi dan Parigi Moutong yang meninggal dan yang kehilangan rumah. Berikut ini daftar nama-nama anggota yang kehilangan rumah:

1) Tery. 2) Sumardin. 3) Iwan. 4) Darman. 5) Masdar. 6) Masjan. 7) Ria. 8) Topan. 9) Nur Ikhwan. 10) Bahri. 11) Haris. 12) Salman. 13) Anwar. 14) Rosmini. 15) Sunarto. 16) Awaludin. 17) Moh. Rizki. 18) Sahril. 19) Arwan. 20) Muhajir. 21) Sugito. 22) Dula. 23) Febri. 24) Ikbal. 25) Nejemudin. 26) Aswad. 27) Sakti. 28) Ma’ruf. 29)Aswat. 30) Rusmin. 31) Armin. 32) Warsit. 33) Sarmawati. 34) Taisan 35) Ema. 36) Ratna. 37) Yelo. 38) Reni. 39) Hapsa. 40) Ulfa. 41) Lipna. 42) Miati. 43) Rini. 44) Kartini. 45) Hania. 46) Rena. 47) Asnia. 48) Fitri. 49) Elsa. 50) Sahrudin. 51) Muhajir. 52) Ainar. 53) Fitri. 54) Ida. 55) Dian. 56) Yuyun. 57) Nuri. 58) Saparia. 59) Desi. 60) Rizal. 61) Tamin. 62) Jefrisman Tanduru. 63) Agung Susanto. 64) Abd. Aan Achbar. 65) Triadi. 66) Hendra. 67) Henri Hutabarat. 68) H. Irwanto  Lubis.

DPP SBSI telah mengirimkan seluruh bantuan yang terkumpul Rp. 76.500.000.- dan  ingin lagi meringankan beban mereka. Bila berkenan transfer ke rekening BRI Kramat Nomor 033501000756561 atas nama Serikat Buruh Sejahtera Indonesia.

Berapapun pasti bermanfaat.

Daftar Penyumbang:

NOMOR NAMA JUMLAH (RP)
1 Muchtar Pakpahan 1.000.000.-
2 Elista Nainggolan, FPASN Asahan 4.00.000,-
3 Wulandari, FPASN Jateng 1.450.000.-
4
T  O  T  A  L : 2.850.000,-

 

Ayo siapa menyusul.

Akan dipublish di sbsinews.com setiap hari jam 17.00.

Sangat dibutuhkan berapapun bantuan Saudara

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here